Setting Wireless Di Router Mikrotik - Cinta Networking

Author : UnknownTidak ada komentar

Membuat Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking

Pembahasan Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking

Assalamualaikum ... Selamat Malam Sahabat Sahabat Semuanya Dan dimanapun sahabat berada. Pada Siang Hari ini saya akan membahas suatu artikel yang akan menambah ilmu bagi sahabat sahabat sekalian Sekaligus Memberikan Wawasan dan pengetahuan serta Informasi Yang Bermanfaat Bagi Semuanya. 

Selepas dipertemuan sebelumnya saya telah membagikan artikel mengenai pembahasan tentang orang hebat dan jenius yaitu Produk Produk Ciptaan Google Yang Sedang Booming Ditahun 2016 - Cinta Networking Dan Larry Page Dan Sergey Brin Pencipta sekaligus penemu Google.

Baca Juga :

Cara Cara Mengakses Router Mikrotik
Pembasan Subneting Dalam MTCNA
Pembahsan IP Address, Port Number, Dan Mac Address


Nahh Spesial di Hari Yang sudah larut malam ini saya akan membahas mengenai Bagaimana cara Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik.

1. Pertama kita buatkan terlebih dahulu IP Addres untuk Wireless atau Wifi kita nantinya dan kita setting DHCP -Server agar client yang conect ke Wifi secara otomatis mendapatkan pinjaman IP Address..

     ·         IP Wlan 192.168.100.1/24  (setting  DHCP - Server)


Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking
Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking

2     2. Selanjutnya kita buatkan security profile pada Wireless kita.
  •      Security profile = tria
  •       Password = 12345678
         
Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking
Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking
    
3      3. Terakhir kita setting SSID Wirelessnya dan settingan lainnya.
  •        Mode = AP Bridge
  •    Band =  2GHz-B/G/N
  •     Chanel width =  20MHz
  •     SSID = Tria
  •     Security Profile = tria 

Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking

Sampai saat ini kita sudah berhasil membuat Wifi sendiri, dan Wifi yang telah kita buat tadi siap digunaka oleh client.


Artikel yang disarankan :

Baca Juga Beberapa Basic Basic Dasar Dalam Jaringan :

Jenis Jenis Router - Cinta Networking
Pembahasan Komputer Server Dan Komputer Client - Cinta Networking
Macam Macam Perangkat Haerdware Jarungan Komputer  - Cinta Networking
Model OSI Layer 7 Dalam Jringan Komputer
Pengertian Jaringan Komputer Dan Jenis Jenisnya
Sejarah Dan Perkembangan Jaringan Komputer Dari Dulu Hingga Sekarang

Mensetting DNS Dan Firewall Di Router Mikrotik
Cara Mengganti Identity Di Router Mikrotik Dengan CLI Dan GUI
Membuat DHCP Client Damn DHCP Server Di Mikrotik
Membuat Hospot Dan Shared User Di Router Mikrotik



Nah mungkin itu sedikit pembahasan tentang Tutorial Dasar Mikrotik mengenai Setting Wireless Atau Wifi Sendiri Menggunakan Router Mikrotik - Cinta Networking.

Terima Kasih Telah Membaca Pembahaan Artikel Saya Tentang Pembahasan Totorial Dasar Dalam Mikrotik Di Blog cintanetworking ",Tunggu Beberapa Artikel Terbarunya yang pastinya tentang Basic Acsic Dasar Totorial Dalam Mirotik.

wassalamualaikum Wr.Wb. 

Jangan Lupa Baca Juga :

Fitur Fitur Yang Ada Di Mikrotik
Mengetahui Arti  Code Tipe Dan Seri RouterBoard Mirotik
Macam Macam Tipe Dan Seri RouterBoard Mikrotik
Sertifikasi Sertifikasi Yang Di Bawa Mikrotik
Sejarah Dan Perkembangan Mikrotik Dari Dulu Hingga Sekarang





Artikel Terkait

Posted On : Selasa, 20 Desember 2016Time : 06.41
SHARE TO :
| | Template Created By : Binkbenks | CopyRigt By : My Blog | |
close
Banner iklan disini
> [Tutup]